Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2012

Cara Melihat Blackberry Asli atau Palsu

Cara Melihat Blackberry Asli atau Palsu | Saat ini perangkat Blackberry merupakan salah satu smartphone yang populer dan banyak dimiliki oleh kalangan masyarakat dikarenakan terdapat fitur-fitur yang menarik didalamnya. Pastinya semua para pengguna ingin mengetahui apakah Blackberry yang dimiliki atau akan dibeli asli yang dikeluarkan dari RIM atau palsu yang dapat dikatakan bajakan. Kami mencoba sedikit memberikan tips untuk mengenali atau membedakan apakah Blackberry yang kita miliki atau yang ingin kita beli adalah Blackberry asli dari RIM atau salah satu Blackberry bajakan atau palsu, berikut beberapa tipsnya : 1. Cek IMEI dan PIN Anda dapat melihat IMEI dan PIN Blackberry ini dengan cara yaitu pada menu Homescreen, pilih Options kemudian pilih Status lalu tekan bersamaan Tombol Shift + ALT + H maka akan tampil nomor IMEI dan PIN. Pastikan nomor IMEI dan PIN sama dengan yang ada ditempat baterai dan dus. 2. Cek Data Lifetime Untuk mengeceknya buka menu -> Option -> Status, k

Tips dan Petunjuk Membeli Iphone Bekas

Tips dan Petunjuk Membeli Iphone Bekas | Ingin mencicipi smartphone populer buatan Apple ini namun dana Anda terbatas? Cobalah untuk mencari iPhone bekas alias second. Namun hati-hati, jangan sampai Anda tertipu dengan harga murah yang ditawarkan. Berikut beberapa tips yang perlu diketahui sebelum membeli iPhone bekas. Cek keaslian iPhone, mulai dari Serial Number dan Imei, kondisi fisik, hingga fitur-fitur yang ditawarkan. Jangan lupa untuk mencocokkan dan mencoba semua fitur yang ada pada iPhone apakah sesuai dengan spesifikasi resminya atau tidak. Apa itu SU? SU adalah Software Unlock, artinya iPhone tersebut terkunci oleh carrier negara asalnya. Untuk dapat menggunakan SIM card dari provider lokal, Anda harus melalui proses unlock. Sedikit menyusahkan memang, namun biasanya iPhone jenis ini harganya lebih murah. Apa itu FU? FU adalah Factory Unlock, artinya iPhone tersebut dapat langsung digunakan dengan SIM card apapun. Keuntungan lainnya adalah Push Notification akan berjalan le

Cara Atasi dan Selamatkan Ponsel Kena Air

Cara Atasi dan Selamatkan Ponsel Kena Air | Air memang merupakan salah satu musuh utama bagi kebanyakan alat elektronik, termasuk ponsel. Sikap ekstra hati-hati terkadang tidak cukup apalagi di musim hujan seperti sekarang ini. Akibatnya bisa bermacam-macam, dari mulai ada fungsi yang rusak, hingga mati total. Untuk menghindari hal tersebut, ini beberapa langkah pertama yang harus Anda lakukan saat ponsel Anda terkena air. Jika ponsel masih dalam keadaan menyala, segera matikan ponsel dan jangan biarkan lebih lama lagi. Lepas baterai dan lap bagian yang basah hingga kering. Jika memungkinkan, gunakan pengering tambahan seperti hairdryer dengan tenaga paling rendah dan jarak yang tidak terlalu dekat. Apabila air yang masuk ke ponsel cukup parah, segera lepas casing dan bongkar berbagai komponen yang memungkinkan, seperti sim card dan memori eksternal, lalu keringkan sebisanya. Letakkan ponsel di tempat dengan suhu hangat hingga beberapa saat, misalnya dibawah cahaya lampu. Akan lebih b

Harga dan Spesifikasi Acer Iconia Tab A700

Harga dan Spesifikasi Acer Iconia Tab A700 | Acer memperkenalkan Iconia Tab A700. Tablet ini dibekali prosesor quad-core Nvidia Tegra 3 dengan dukungan RAM sebesar 1GB. Kombinasi keduanya memfasilitasi sistem operasi Android 4.0 Ice Cream Sandwich. Dikutip dari Techradar, Kamis (14/6), Iconia Tab A700 memang didesain untuk memuaskan para penikmat media terutama video. Ini dibuktikan dengan layar 10,1 inci yang memiliki resolusi full HD 1920x1200. Acer tak lupa menambahkan fitur audio Dolby Mobile 3 dengan kemampuan 5.1 channel surround sound. Kapasitas penyimpanan datanya pun terbilang sangat lapang, yakni 32GB untuk memori internal dimana pengguna dapat menambahkan memori tambahan di microSD reader hingga 32GB. Beberapa fitur standar tablet high-end seperti micro HDMI, micro USB 2.0, kamera 5 megapixel di belakang, dan kamera 1 megapixel di depan juga tersedia. Sebagai sumber tenaga, Acer menggunakan baterai berkekuatan 9800 mAh yang diklaim mampu bertahan hingga 10 jam untuk memutar

Lenovo LePhone S880 harga dan spesifikasi

Munculnya Samsung Galaxy Note yang terbilang sukses, tampaknya menjadi ide cemerlang bagi beberapa rivalnya dengan mengikuti langkah sang idola, itu dibuktikan dengan banyaknya hp ina yang mirip dengan ponsel produsen vendor ngetop macam Samsung ini, salah satunya adalah hp Lenovo LePhone S880 ini. Setelah sebuah perusahaan asal Cina memamerkan Ainol Android yang mirip dengan Samsung Galaxy Note di ajang PC Show 2012 di Singapura beberapa waktu lalu, kini giliran Lenovo melakukan hal yang sama. Lenovo LePhone S880 smartphone Sayang, perangkat yang dinamai Lenovo LepHone S880 itu hadir dengan spesifikasi yang masih terbilang standar. Ditilik dari sisi performa otak, LePhone hanya didukung oleh prosesor single core MediaTek berkecepatan 1GHz dan layar sentuh 5 inci dengan resolusi 800 x 480 piksel saja. Selain itu, spesifikasi lainnya juga terbilang biasa. Seperti RAM 512 MB, dengan memori internal berkapasitas 4GB, juga fitur kamera belakang 5MP dan kamera depan 0.3MP. Serta fitur G

Update Windows Phone 7.5 Nokia Lumia 800 dan Lumia 710

Bagi Anda pemilik Nokia Lumia 800 dan Lumia 710 , kabar gembira engah menghampiri lantaran telah hadir update Windows Phone 7.5 Tango yang ditunggu-tunggu selama ini sejak kedua ponsel tersebut dirilis. Nokia resmi mengumumkannya melalui conversations Nokia, bahwa update sudah mulai dilakukan dengan membawa fitur hotspot dan flip to silence. Selain itu, upgrade sistem operasi ini juga membawa fitur baru ke handset, termasuk penarikan WiFi dan kamera Ekstra app. Pengguna juga dapat berbagi business card melalui pesan teks dan melihat foto mereka pada HDTV. Nokia Lumia 800 smartphone Pengguna yang telah mengupdate Windows Phone 7.5 melalui software Zune desktop dapat mengunggah software Camera Extras yang telah lebih dulu hadir untuk Nokia Lumia 900 . Extras memungkinkan Lumia mendukung Scolado-powered Smart Group Shots. Pun, menawarkan mode burst dengan hasil yang lebih baik pada kamera, hadirnya self-timer dan juga mode panorama. Perbaruan sistem operasi Windows Phone 7.5 Tango untuk

Kapan ponsel BlackBerry 10 dirilis di Indonesia?

BlackBerry 10 merupakan sebuah platform terbaru yang telah dikembangkan RIM yang tujuannya untuk mendongkrak penjualan vendor tersebut setelah kondisi perekonomiannya makin terpuruk selama beberapa tahun terakhir ini. Kabar BlackBerry 10 yang akan hadir lebih cepat ke pasar dunia ternyata hanya isapan jempol belaka. Research In Motion telah menunda perilisan BlackBerry 10 hingga kuartal pertama tahun 2013. Kabar lain yang berhembus, penundaan tersebut bertepatan dengan pamangkasan karyawan RIM secara besar-besaran. Sebanyak 5.000 pekerja akan dirumahkan menyusul laporan efisensi yang disampaikan RIM bulan lalu. Dilaporkan bahwa perusahaan merugi hingga $518 juta dalan kurun waktu tiga bulan terakhir. Menurut analyst bisnis, angka itu jau lebih buruk dari perkiraan, dan peluncuran BlackBerry 10 yang tertunda semakin menambah kabar buruk tersebut. Saat ini RIM memang tengah berjuang untuk mengejar pesaing mereka di pasar smartphone, seperti iPhone Apple dan ponsel dengan Android Google

Microsoft Siapkan Pesaing iTunes

Info Gadget – Microsoft Siapkan Pesaing iTunes. Setelah isu seputar Apple Rombak iTunes, kini giliran Microsoft persiapkan Xbox guna menyaingi iTunes. Layanan Musik Online seakan memiliki daya tarik tersendiri bagi kedua perusahaan raksasa tersebut sampai sampai pihak Apple berniat merobak iTunes nya sedangkan Microsoft tengah menggodok Xbox Music. Washington - Microsoft merencanakan layanan

Pengertian kuartal 1, 2, 3, 4 dan maksudnya

kuartal merupakan pembagian tahun menjadi empat bagian atau setiap tiga bulan sekali disebut satu kuartal. Penerapan kuartal sendiri biasanya berhubungan dengan jadwal perilisan suatu produk terutama smartphone dan gadget atau untuk keperluan lainnya. Kata kuartal dalam bahasa Indonesia disebut sebagai Triwulan , artinya sama saja. Contoh penerapan kuartal: Kuartal 1 artinya rentang waktu antara bulan Januari - Maret (di dalamnya ada 3 bulan yakni Januari - Fenruari - Maret) Kuartal 2 artinya rentang waktu antara bulan April sampai Juni (di dalamnya ada 3 bulan yakni April - Mei - Juni) Kuartal 3 artinya rentang waktu antara bulan Juli sampai September (di dalamnya ada 3 bulan yakni Juli - Agustus - September) Kuartal 4 artinya rentang waktu antara bulan Oktober sampai Desember (di dalamnya ada 3 bulan yakni Oktober - Nopember - Desember) Itulah Pengertian kuartal 1, 2, 3, 4 dan contohnya secara detail .

Harga dan spesifikasi tablet Google Nexus 7 terbaru 2012

Google Nexus 7 merupakan tablet Android murah terbaru dengan spesifikasi yang sangat lengkap menurut saya. Tablet yang memiliki ukuran layar tujuh inci ini lebih kecil dari iPad buatan Apple yang berukuran sekitar 10 inci. Para analis mengatakan dimensi ini mengisyaratkan Nexus Seven dibuat untuk menyaingi tablet Amazon yang sangat populer, Kindle Fire. Nexus 7 akan memakai sistem operasi buatan Google Android yang diberi nama Jelly Bean (Android 4.1) dan sepertinya didesain untuk memanfaatkan konten multimedia Google Play. Langkah Google meluncurkan Nexus 7 dipastikan akan membuat peta persaingan di pasar komputer tablet global makin ketat. Pekan lalu raksasa perangkat lunak Microsoft memperkenalkan tablet yang diberi nama Surface yang memakai sistem operasi Windows. Layanan Google Berbeda dengan Nexus 7, Surface diyakini diproduksi untuk menggerus pasar iPad. Perangkat keras terbaru Google dibuat oleh Asus dan dilempar ke pasar pertengahan Juli dengan harga 199 dollar AS (sekita

Apple Akan Rombak iTunes

Info Gadet – Apple Akan Rombak iTunes. Siap yang tak tahu iTunes, ya toko music online terbesar ini akan dirobak besar besaran oleh pabrikannya sang Apple. Kabar ini mencuat setelah sebelumnya berita ini dilansir oleh detikinet. San Francisco - Apple kabarnya akan merombak habis iTunes. Perombakan ini disebut-sebut akan menjadi salah satu perubahan terbesar bagi toko musik online tersebut sejak

Tablet Nexus 7 Sudah Bisa Dipesan

Info Gadget – Tablet Nexus 7 Sudah Bisa Dipesan. Pemberitaan besar besaran seputar tablet baru yang diluncurkan oleh google (Nexus 7) membuat para pecinta gadget khususnya Tablet menunggu nunggu kehadiran bahkan ingin segera memiliki Tablet Nexus 7 tersebut. Dari Sejarah Terciptanya Tablet Nexus 7, tablet google memiliki pesona yang luar biasa. Kemunculan tablet Google Nexus tampaknya membuat

Bagaimana Cara Menonaktifkan Control Panel

THE-XP ,Tips Trik kali ini saya akan berbagi sedikit ilmu tentang Cara Menonaktifkan Control Panel.Pada artikel sebelumnya saya posting mengenai Cara Menghapus Virus Shortcut di Flashdisk Dengan Command Prompt (CMD) dan juga Cara Mempercepat Download di Ziddu .Ada beberapa alasan seseorang menghilangkan/menonaktifkan control panel.Dengan menonaktifkan control panel, maka perintah control panel pada start menu tidak akan nampak. Oleh karena itu user tidak akan bisa untuk mengakses control panel walaupun dengan menggunakan perintah melalui Run -> control Bagi computer yang digunakan banyak user misalnya seperti di warnet, mungkin menonaktifkan atau mematikan control panel ada baiknya juga. Selain untuk menghindari perubahan setting pada computer, juga dapat menjadi alasan keamanan computer walaupun sekarang sedang marak-maraknya Deepfreeze dan applikasi sejenis,Tapi Deepfreeze juga dapat “disuap” dengan Undeepfreeze (Bicara masalah komputer memang tidak ada habisnya).lain halnya den

Cara Mempercepat Download di Ziddu

THE-XP ,Kali ini saya akan menjelaskan Cara Mempercepat Download di Ziddu,setelah beberapa hari kemarin posting tentang  Cara Menghapus Virus Shortcut di Flashdisk dengan Command Prompt (CMD) dan Daftar Aplikasi Hacking ,Kali ini saya akan berbagi tips yang akan berguna bagi kita yang akan mendownload di tempat yang sudah tidak asing lagi bagi kita yaitu Ziddu. Cara Mempercepat Download di Ziddu.com kali ini yaitu:kita harus dalam kondisi login di ziddu.com.Dengan begitu proses download akan berlangsung lebih cepat dan lebih stabil. Lalu bagaimana caranya login di ziddu.com? Caranya mudah Anda dapat melakukan Sign Up/Registrasi/Pendaftaran terlebih dahulu di Ziddu.com. Proses registrasi ini bersifat gratis dan tanpa dikenakan biaya apapun. Jadi tidak ada salahnya jika kita tmendafar di Ziddu. Berikut ini adalah caranya Buka halaman Ziddu lalu pilihlah Register di bagian kanan atas,atau klik disini untuk mendaftar Setelah proses registrasi selesai,login di Ziddu dengan account anda.

Sejarah Terciptanya Nexus 7

Info Gadget – Sejarah Terciptanya Nexus 7. Tablet Google Nexus 7 telah resmi di luncurkan, dan sekaligus Tablet Nexus 7 Saingi Kindle Fire. Namun siapa sangka Tablet Nexus 7 yang memiliki performa sangar ini tercipta hanya dalam waktu 4 bulan saja. Hal ini terungkap setelah CEO Asus, Jonney Shih memberikan keterangannya seputar pembuatan Tablet Nexus 7. California, AS - Hanya dalam waktu empat

Handphone kamera tercanggih

Handphone kamera saat ini sudah menyentuh angka 41 Megapiksel yang dipegang oleh Nokia 808 PureView , tapi apakah jumlah piksel benar-benar mencerminkan kualitas si ponsel kamera tersebut? Kamera ponsel bisa dikatakan menjadi pesaing berat bagi kamera digital. Hal ini karena hampir semua orang selalu membawa ponselnya saat bepergian. Namun mencari ponsel dengan kamera terbaik kadang cukup menjebak. Penasaran? Ponsel dengan nilai hampir sempurna, yakni 9/10, dimiliki empat ponsel dari tiga merek. Pertama, ada Apple iPhone 4S yang memiliki kamera 8MP serta mode HDR terbaik di kelasnya. Selain itu, iPhone 4S juga mampu merekam video 1080p. Lalu ada HTC One S yang memiliki prosesor yang didedikasikan untuk gambar dan kemampuan rekam 1080p. Kemudian ada HTC One X yang memiliki kamera 8MP f/2.0 dengan kemampuan rekam video 1080p. Disusul Samsung Galaxy S III dengan kamera beresolusi 8MP yang mampu mengambil gambar tajam dan memiliki kualitas gambar yang sangat bagus. Selain itu, ponsel i

Tablet Nexus 7 Saingi Kindle Fire

Info Gadget – Kehadiran Tablet Nexus 7 Saingi Kindle Fire. Setelah sukses dengan peluncurannya, Google semakin menunjukkan persaingannya untuk menyaingin Kindle Fire milik Amazon dengan cara Google Gratiskan Ribuan Nexus 7. Kehadiran tablet Google Nexus 7 ternyata bukan untuk menggerogoti iPad. Diakui oleh perusahaan pembuatnya, Asustek, tablet murah ini lebih diarahkan untuk 'membunuh' Kindle

Hosting Gratis Berkualitas dan Berhadiah

Hosting Gratis Berkualitas dan Berhadiah - IDHostinger Assalammualaikum wr. wb. Salam sejahtera untuk Sobat blogger semua. Lagi bingung nyari sana-sini hosting yang gratisan tapi berkualitas , susahnya minta ampun. Eh, ketemu deh sama yang namanya ID Hostinger . Setelah saya lihat-lihat ternyata hosting gratisan ini punya banyak sekali kelebihan dibandingkan dengan hosting-hosting gratisan lainnya, dan yang pastinya pas dihati (hati saya). Selain tampilannya yang menarik, User Friendly (mudah digunakan), layanan yang baik, juga berbahasa Indonesia. Ayo, kita lihat lagi kelebihan-kelebihan ID Hostinger yang lainnya.  Kelebihan-Kelebihan Hosting Gratis ID Hostinger : Space 2 GB. Bandwith 100 GB Support PHP dan MySQL. Mendukung PHP dan MySQL tanpa batasan. Sobat  juga akan mendapatkan akses penuh terhadap PHP dan MySQL Sobat. Tidak ada iklan teks, pop-ups maupun banner yang sangat mengganggu. Website Sobat 100 persen bebas dari iklan  ID Hostinger  . Jika Sobat belum terlalu mengerti

Google Gratiskan Ribuan Nexus 7

Info Gadget – Google Gratiskan Ribuan Nexus 7. Setelah sukses dengan Google Luncurkan Nexus 7, kini google membuat ketegangan baru dengan menggratiskan ribuan Nexus 7, Nexus Q, & Galaxy Nexus. Hal ini terungkat saat di California, AS - "Yeaaaah!"  Demikian reaksi ribuan developer yang menghadiri ajang I/O saat Senior Vice President Google, Vic Gundotra mengumumkan bahwa Google akan bagi-bagi

Google Luncurkan Nexus 7

Info Gadget – Google Luncurkan Nexus 7. Sang Raksasa internet (Google) membuat kejutan dengan meluncurkan Nexus 7, sebuah tablet canggih. Tablet Nexus 7 semakin melengkapi persaingan dunia tablet yang sebelumnya telah dirilis Tablet baru yaitu iPad3 dan sekaligus iPad 3 Resmi Masuk Indonesia. Dalam gelaran Google I/O, akhinrya pihak google membuka rahasia tablet besutannya itu yang diberinama

Teknologi LG Cinema 3D hingga The Next Generation 3D TV

Teknologi LG Cinema 3D hingga The Next Generation 3D TV - Andakah penggemar atau pengaggum teknologi 3D ? . Teknologi 3D atau 3 Dimensi kini sudah semakin menarik minat masyarakat. Tidak sedikit orang yang merasa takut saat ingin menyaksikan tayangan tiga dimensi (3D), apalagi saat ini banyak sumber berita yang kurang akurat dan salah menginformasikan tentang efek-efek negatif tayangan 3D bagi kesehatan. Misalkan, menonton tayangan 3D bisa menyebabkan pusing, mual, lelah mata dan nggak nyaman karena posisi duduknya harus tegak lurus dengan bidang layar TV 3D. Memang, tidak bisa dipungkiri jika ada produsen elektronik yang memproduksi teknologi 3D dengan basis 3D aktif, sehingga menyebabkan efek-efek negatif seperti disebutkan diatas. Namun, saat ini Anda tidak perlu khawatir lagi. Dengan perkembangan teknologi saat ini, layar televisi tiga dimensi dirancang menyajikan konten yang semakin nyaman dilihat mata. LG Electronics misalnya menyebut produk televisi tiga dimensi terb

Cara Mengompress File PDF dengan Software PDF Compressor

Cara Mengompress File PDF dengan Software PDF Compressor Assalammualaikum wr. wb. Salam sejahtera untuk Sobat blogger semua. Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi sebuah software yang bernama PDF Compressor . Terkadang kita mendownload atau mendapatkan file PDF dengan ukuran yang besar, tapi kita sangat memerlukan file tersebut. Nah, untuk menghemat media penyimpanan data sobat dapat mengkompress file PDF tersebut dengan menggunakan tools PDF Compressor . Dengan PDF Compressor sobat dapat mengurangi sedikitnya ukuran dari file asli PDF tersebut. PDF Compressor menghapus duplikat obyek-obyek PDF . PDF Compressor  mengecilkan file PDF dengan menggunakan algoritma kompresi Flate atau RunLength. Dengan freeware ini, sobat dapat mengatur tingkat kompresi untuk menghasilkan file PDF dengan ukuran terkecil. Untuk cara penggunaanya juga sangat mudah dan user friendly.  Lisensi dari tools ini adalah Freeware , sehingga dapat di download dengan gratis dan dapat disebarkan kembali.

Cara Mempercepat Kecepatan Download dengan Software Internet Download Manager

Cara Mempercepat Kecepatan Download dengan Software Internet Download Manager Assalammualaikum wr. wb. Salam sejahtera untuk Sobat blogger semua. Pada kesempatan kali ini saya akan share Cara Mempercepat Kecepatan Download dengan Software Internet Download Manager. Buat yang belum tau, IDM ( Internet Download Manager ) adalah sebuah aplikasi yang berfungsi untuk meningkatkan kecepatan download. Dengan Internet Download Manager kita juga bisa membuat schedule download, kemudian bisa kita setting bila selesai download komputer akan shutdown otomatis, jadi aman kalo pada saat download komputer sobat ditinggal. Dan masih banyak lagi keuntungan memakai Internet Download Manager ini. Internet Download Manager ini sudah tersedia versi terbaru, yakni Internet Download Manager 6.9.3.1. Di versi ini, Internet Download Manager memperbaiki integritas untuk browser Internet Explorer dan tentunya mempercepat lagi kecepatan downloadnya. Tapi disarankan sobat mengupdate Internet Download Mana

Cara Menghapus Password PDF Dengan Software Advanced PDF Password Remover

Cara Menghapus Password PDF dengan Software Advanced PDF Password Remover Assalammualaikum wr. wb. Salam sejahtera untuk Sobat blogger semua. Sobat blogger semuanya, kali ini saya akan share sebuah software yang namanya Advanced PDF Password Remover. Advanced PDF Password Remover ini adalah sebuah software yang fungsinya untuk menghapus password pada file pdf. Tentunya mungkin kita pernah menemukan file pdf yang isinya sangat dibutuhkan tapi kita tidak bisa mengutak-atiknya karena file tersebut dipassword / diproteksi oleh si pembuat file pdf tersebut. Nah sekarang kita gak usah pusing lagi karena ada software Advanced PDF Password Remover ini untuk menghapus password pada file pdf tersebut. Instalasi dan penggunaan softwarenya tidak ribet alias User Friendly , dan kelebihan lainnya software ini saya bagikan dengan gratis. Bagi yang membutuhkan silahkan di sedot softwarenya. Download - Advanced PDF Password Remover 5.0 Cara Download : Klik dulu link-link download diatas. Setelah page t

Cara Mengembalikan Data Yang Disembunyikan Virus

Cara Mengembalikan Data Yang Disembunyikan Virus Assalammualaikum wr. wb. Salam sejahtera untuk Sobat blogger semua. Kalo Sobat suatu saat kehilangan data dari harddisk atau flashdisk karena virus jangan takut, karena sebenarnya data tersebut tidak dihapus melainkan disembunyikan oleh virus tersebut. Kita tetap dapat mengembalikan data tersebut, masa manusia kalah sama virus? Ada beberapa cara untuk mengembalikan data yang disembunyikan oleh virus, dua diantaranya akan saya share disini. Langsung saja ke intinya. 1.       Menggunakan Tools Dari Windows Perlu diketahui kalo Windows mempunyai fasilitas yang dapat menyembunyikan file/folder dan dapat juga memperlihatkan file/folder yang disembunyikan, caranya : Masuk ke My Computer. Klik Menu Tools , lalu klik Folder Option. Klik tab View. Sekarang centang Show Hidden Files And Folder. Kemudian klik OK. Cara ini tidak selalu berhasil, karena virus-virus tertentu akan menghalangi keinginan sobat. Setiapkali settingannya sobat simpan deng

Harga iPad 3

Harga iPad 3 Info Gadget – Harga iPad 3 atau New iPad. Informasi terbaru mengenai Harga iPad 3 atau New iPad setelah sukses dengan perilisannya iPad 3 Resmi Masuk Indonesia. Tentu saja Harga iPad 3 atau New iPad disesuaikan dengan Spesifikasi iPad 3 itu sendiri. Seperti yang kita ketahui, bahwasanya iPad 3 mengusung layar retina resolusi tinggi 2048 x 1536 pixel atau 264 pixels per inch (ppi).

Spesifikasi iPad 3

Spesifikasi iPad 3 Info Gadget – Spesifikasi iPad 3 atau New iPad 'tanpa nama' mengusung Layar retina resolusi tinggi 2048 x 1536 pixel atau 264 pixels per inch (ppi). Perangkat ini sudah dilengkapi dengan fitur kamera iSight berkekuatan 5 megapixel dengan autofocus, tap to focus, face detection, in still images, dan video recording HD (1080p) sampai 30fps dengan audio, video stabilization.

iPad 3 Resmi Masuk Indonesia

iPad 3 Resmi Masuk Indonesia Info Gadget – iPad 3 Resmi Masuk Indonesia, Setelah molor dari jadwal perilisan yaitu telat beberapa bulan dari jadwal akhirnya iPad 3 Resmi Masuk Indonesia. iPad 3 bakal menyambangi Indonesia pada tanggal 29 Juni ini. Kabar ini dipastikan sendiri oleh Apple di situsnya.  Dimana disebutkan new iPad akan datang pada akhir bulan Juni di sejumlah Apple Premium

Tips dan Cara Mengatasi BlackBerry Lemot

Tips dan Cara Mengatasi BlackBerry Lemot | berikut tips untuk membantu anda yang sering mengalami tiba-tiba smartphone BlackBerry anda menjadi lemot. HP BlackBerry menjadi lemot memang sering dialami oleh para penggunanya. Ketika kita mendapat masalah ini tentunya akan menjadi jengkel sekali apalagi pada saat tersebut kita sedang membutuhkan gadget buatan RIM ini. Biasakan clear log handphone BlackBerry anda,Caranya : tekan alt + lg + lg => menu BlackBerry => tekan clear log Bersihkan memori BlackBerry anda secara berkala Caranya : Menu BlackBerry -> Options -> Security Options -> Memory Cleaning -> Ubah status ke posisi ENABLE -> Menu BB -> Clean Now Instal aplikasi yang penting saja karena semakin banyak aplikasi yang diinstal akan semakin menguras resource dari ponsel BlackBerry anda. Karena itu jika semakin banyak aplikasi yang diinstal maka akan membuat smartphone BlackBerry anda menjadi semakin lemot. Tutup Chat BBM yang tidak terpakai, chat di BBM mem

Review Flipboard For Android

Setelah melalui proses   beta   kini aplikasi majalah populer Flipboard telah bisa Anda download langsung melalui   Google Play Store . Flipboard menawarkan kemudahan bagi Anda untuk menemukan banyak hal dalam satu tempat. Dengan Flipboard, Anda bisa terus memantau perkembangan hal-hal menarik yang ingin Anda ketahui langsung dari layar perangkat Android. Mulai dari memantau timeline Twitter hingga mengetahui perkembangan dunia melalui situs berita dan surat kabar seperti BBC, USA Today dan The Verge. Tak hanya itu, melalui Flipboard for Android Anda akan bisa melihat semua foto dan postingan kawan Anda di Facebook dan Instagram. Demikian juga dengan video karya seniman dunia atau video musik dari band favorit Anda. Aplikasi Flipboard telah telah diberikan pada iOS platform sebelum kemunculannya untuk pertama kali di Android OS melalui rilis   Samsung Galaxy S III .   Sebulan setelah hanya tersedia secara eksklusif di Galaxy S III, sekarang Flipboard telah bisa diinstall di semua per

Samsung Galaxy S III Rilis Aplikasi Easy Phone Sync

Samsung Galaxy S III Rilis Aplikasi Easy Phone Sync Info Gadget – Samsung Galaxy S III Rilis Aplikasi Easy Phone Sync. Raksasa Elektronik Asala Korea Selatan ini memang sangat agresif dalam hal berinovasi. Aplikasi Easy Phone Sync yang tengah dirilis di Negara Inggris ini memiliki kelebihan bagi pengguna untuk memudahkan pemindahan semua konten dari iPhone ke Smartphone Galaxy. Tidak hanya itu,

Produser Final Fantasy " Hiromichi Tanaka " Mundur dari Square Enix

Produser Final Fantasy Hiromichi Tanaka Mundur dari Square Enix - Kabar yang beredar ini tentunya sudah diketahui oleh para penggemar Game buatan Square Enix . Perusahaan ini sudah membuat Game game yang menarik minat para Gamers dunia untuk memainkannya seperti Final Fantasy, Dragon Quest dll. Produser sekaligus perancang game Final Fantasy memutuskan untuk angkat kaki dari Square Enix. Padahal pria ini sudah mendedikasikan dirinya selama 29 tahun. Produser tersebut bernama Hiromichi Tanaka. Ia merupakan salah satu sesepuh dari jajaran eksekutif di Square Enix yang sudah bergabung sejak 1983. Sepanjang karirnya, Tanaka pernah menjadi perancang game Final Fantasy I, II, dan III. Pria asal Negeri Sakura ini juga sempat merancang sistem pertempuran untuk game Xenogears dan Chrono Cross. Karir Tanaka kemudian melesat hingga ia dipercaya sebagai produser beberapa seri Final Fantasy, termasuk Final Fantasy XI dan FFXIV. Namun kini ia harus mengundurkan diri karena kesehatannya yang sema

Toilet Dilengkapi Dengan Games

Toilet Dilengkapi Dengan Games - Mungkin ketika Anda membaca judul di atas Anda akan heran mendengar ada Toilet yang memiliki Game juga. Apalagi seperti yang kita tau bahwa Toilet tempat orang mengeluarkan urin dll . Perangkat games yang dikendalikan dengan urin pertama di dunia telah dipasang di sebuah bar di London.  Pengunjung The Exhibit Bar di Balham dapat memutar salah satu dari tiga pertandingan setiap kali mereka menggunakan urinoir. Gordon MacSween, salah satu pencipta game ini, mengatakan ia tidak yakin bagaimana publik akan bereaksi terhadap alat ini pada awalnya. Namun, ketika alat serupa dipasang di Cambridge disambut dengan antusias, ia yakin pada peluang bisnis baru ini. Permainan ini dirancang untuk hanya memakan waktu paling lama 55 detik, rata-rata pria menghabiskan waktu saat ia buang air kecil dan hanya menatap dinding yang kosong. Kini, dengan games ini, aktivitas buang air kecil diyakini akan semakin menarik. Tombol start dimulainya permainan berada di dasa

Harga new Ipad 4 All Type Terbaru

Harga new Ipad 4 All Type Terbaru - Ipad menawarkan teknologi tercanggih dengan fitur mutakhir yang bertujuan untuk memuaskan pengguna baik hiburan maupun pendidikan. berbagai aplikasi untuk membuka dan edit dokumen bisa dilakukan disini. Hiburan anda dengan Mp3, Mp4, 3Gp, Wav dan berbagai format file hiburan lainnya bisa dimainkan di Ipad4 ini. Dengan koneksi wifi semakin memudahkan anda dalam berhubungan dengan dunia luar, membagi berita maupun mencari berita terbaru. Harga New Ipad4 All Type Ipad4 4G + Wifi + 64GB - Rp. 8.350.000,- Ipad4 4G + Wifi + 64GB - Rp. 7.350.000.- Ipad4 4G + Wifi + 64GB - Rp. 6.400.000,- All type ready color Black and White Itulah Harga Terbaru dari IPad 4 yang beredar dipasaran Indonesia, mungkin di daerah lain atau ditempat anda harganya berbeda itu karena jarak dan biaya transportasi yang berbeda. Temukan berita teknologi dan harga terbaru handphone hanya di Hp Terbaru  

Harga dan Spesifikasi Smartphone Alcatel OT-986

Harga dan Spesifikasi Smartphone Alcatel OT-986 | Nama Alcatel sebenarnya sudah hadir sejak lama, namun kenyataannya vendor asal negara Perancis ini kurang begitu didengar gaungnya. Sekarang mereka mencoba untuk memasarkan produk terbaru mereka. Adalah Alcatel OT-986, smartphone dengan pangsa pasar high - end. Alcatel OT-986 mendukung jaringan 2G GSM (900/1800 MHz) dan 3G HSDPA (1900/2100). Mempunyai ketebalan 9.8 mm (belum ada info untuk panjang dan lebarnya) dan bobot 149 gram. Dan menariknya, smartphone ini sudah memakai OS Android versi terbaru yaitu ICS dan juga memakai jenis layar IPS (in-plane switching) LCD berukuran 4.5 inchi dengan resolusi (720 x 1280 piksel). Alcatel OT-986 mempunyai kamera dengan ukuran resolusi 5 MP di bagian belakang, sedangkan untuk video call dan chatting kamera 2 MP dibagian depan dapat digunakan. Juga memiliki kapasitas memori internal yang begitu besar hingga 8 GB dan dan dapat diperbesar lagi oleh slot microSD card hingga 32 GB. Juga tak ketingga

Harga dan Spesifikasi Asus Padfone

Harga dan Spesifikasi Asus Padfone | Setelah sempat diberitakan ditunda peluncurannya karena suplai prossesor Snapdragon S4 yang terbatas, Asus Padfone akhirnya muncul dan mulai dipasarkan di Amerika Serikat. Inilah gadget unik yang menyuguhkan tiga fitur sekaligus yaitu sebagai Smartphone, Tablet PC dan Laptop bila ditambahkan keyboard dock seperti Asus Transformer. Spesifi.0 (Ice Cream Sandwich) Chipset Qualcomm Snapdragon S4 CPU Dual-core 1.5 GHz Krait GPU Adreno 225 Alert types Vibration, MP3 ringtones Loudspeaker 3.5mm jack Memory Internal 16/32 GB storage, 1 GB RAM, expand Card slot microSD, up to 32GB Data : GPRS , EDGE Kecepatan : HSDPA, HSUPA Koneksi : Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot Bluetooth with A2DP USB microUSB v2.0 Kamera : Primary 8 MP, 3264x2448 pixels, autofocus, LED flash, Features Geo-tagging - Video Kamera : Secondary VGA Sensors Accelerometer, proximity, compass Messaging SMS(threaded view), MMS, Email, Push Email, IM Browser HTML5, Adobe Flash GPS with A-GPS

Harga dan Spesifikasi Smartphone LG Optimus L7 P700

Harga dan Spesifikasi Smartphone LG Optimus L7 P700 | Melihat akan meningkatnya permintaan smartphone dengan OS Android di Indonesia, menjadi alasan bagi LG vendor asal Korea Selatan ini untuk menghadirkan ponsel terbarunya dijajaran L - series. Adalah LG Optimus L7 P700 yang telah hadir di tanah air. LG Optimus L7 P700 hadir dengan ukuran body 125.5 x 67 x 8.7 mm dan bobot 122 gr. Dengan layar sentuh WVGA berukuran 4.3 inci yang didukung teknologi IPS serta dilindungi anti gores, Gorilla Grass. Ponsel Android yang mengusung sistem operasi Ice Cream Sandwich ini memukau dengan desain premium yang menawarkan gabungan kecanggihan dan penampilan yang menarik. Dari sisi hiburan juga tidak dilupakan, tersedia kamera dengan resolusi 5 MP pada sisi belakang dengan autofocus dan lampu flash serta satu kamera di bagian depan. Kameranya juga dapat digunakan untuk merekam video hingga resolusi 30fps. Dan juga player untuk musik dan film, seperti DivX / Xvid / MP4 / H.264 / H.263 / WMV player d