Langsung ke konten utama

Fungsi Jaringan Komputer

1. Definisi Jaringan Komputer dan Fungsi dan Tujuan Jaringan

Fungsi Jaringan Komputer
Jaringan komputer adalah sebuah kumpulan komputer, printer dan peralatan lainnya yang terhubung. Informasi dan data bergerak melalui kabel-kabel sehingga memungkinkan pengguna jaringan komputer dapat saling bertukar dokumen dan data, mencetak pada printer yang sama dan bersama sama menggunakan hardware/software yang terhubung dengan jaringan. Tiap komputer, printer atau periferal yang terhubung dengan jaringan disebut node.

Menurut Tannebaum (1981) jaringan komputer adalah an interconnected collection of autonomous computers (suatu kumpulan interkoneksi dari komputer-komputer yang otonom). Sebuah jaringan komputer dapat memiliki dua, puluhan, ribuan atau bahkan jutaan node. Sebuah jaringan biasanya terdiri dari 2 atau lebih komputer yang saling berhubungan diantara satu dengan yang lain, dan saling berbagi sumber daya misalnya CD-ROM, Printer, pertukaran file, atau memungkinkan untuk saling berkomunikasi secara elektronik. Komputer yang terhubung tersebut, dimungkinkan berhubungan dengan media kabel, saluran telepon, gelombang radio, satelit, atau sinar infra merah.
2. Fungsi dari Jaringan

Membagi sumber daya

Jaringan computer dapat digunakan sebagai sarana untuk membagi sumber daya. Sumber daya tersebut bisa berupa printer, atau sumber daya berupa data-data, software. Dengan adanya jaringan computer maka sumber daya dapat dikurangi

Reliabilitas tinggi

Jaringan computer memungkinkan kita untuk mengkopi data-data ke dua atau tiga computer, bahkan lebih. Dengan demikian apabila computer salah satu computer rusak, data-data yang didalamnya hilang, kita masih dapat menggunaakan data yang tersimpan di computer lain.

Menghemat uang

Dengan menggunakan jaringan computer,perusahaan dapat menghemat peralatan yang harus digunakan, misalnya printer. Dengan adanya jaringan computer, satu printer dapat di gunakan oleh lebih dari satu computer.

Sarana komunikas

Jaringan computer dapat dimanfaatkan untuk komunikasi misalkan memberikan pengumuman rapat kepada karyawan, jadi pimpinan tidak perlu repot mencetak pengumuman. Pimpinan tinggal mengirimkan pengumuman kepada karyawan dengan jaringan computer

3. Tujuan dari jaringan komputer adalah:

Membagi sumber daya, misalnya membagi printer, CPU, memori, ataupun harddisk.
Komunikasi, misalnya e-mail, instant messanging, chatting.
Akses informasi, misalnya web browsing. ( http://ID .wikIPedia.org/wiki/Jaringan_komputer ) Menurut Lukas, berdasarkan arah transmisinya, komunikasi data mungkin berupa simplex, half-duplex, atau full-duplex. (Lukas,2006):.
Simplex Pada simplex, signal hanya ditransmit satu arah saja dimana satu stasiun sebagai pemancar dan yang lainnya sebagai penerima. Pada sistem ini aliran data hanya dapat terjadi ke satu arah saja.
.Half-duplex Dalam operasi ini, kedua stasiun mungkin melakukan pengiriman, tapi tidak bisa bersamaan melainkan beroperasi gantian. Pada sistem ini aliran informasi dapat terjadi kedua arah tetapi tidak dapat bersamaan.
Full-duplex Dalam operasi full duplex, kedua stasiun mungkin mentransmisi secara serentak. Pada sistem ini aliran dapat terjadi kedua arah pada saat yang bersamaan. Sistem ini dapat terjadi hanya menggunakan sebuah saluran komunikasi data atau dengan menggunakan dua saluran komunikasi data.


Sekian artikel tentang Fungsi Jaringan Komputer,semoga bermanfaat.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Harga Nokia Asha 308 Dual SIM

Nokia Asha 308 dalam spesifikasinya ternyata memiliki dua slot kartu GSM dalam bentuk yang mini. Hp yang masuk dalam kategori hp pintar Nokia ini juga dilengkapi dengan layar anti gores sehingga aman digunakan meskipun anda tidak memasang screenguard. Dengan harga sembilan ratusan sayangnya hp ini belum dilengkapi dengan fitur 3G atau HSDPA untuk koneksi internetnya, sehingga Gprs dan Edge masih menjadi andalannya. Spesifikasi Nokia Asha 308 Lanjutkan Baca »

[ROMs] Stock Rom HELLO KITTY Samsung Galaxy Y

  Assalamualaikum, Tengah hari ni MK nk share benda yang agak menarik minat kaum HAWA sikit.. Hahaha.. Stock rom ni dah lama dah release, mungkin dah ramai yang tahu pasal rom ni, Tp bagi yang xtahu, hah ni dia MK nak bagi tahu.. Tu dia, stock rom hello kitty, pinky pinky gitu mak.. Stock rom ni base dari  DLLD5 (Datang dari mane x taw ni).. Korang semua jangan risau ok, stock rom ni xde bug atau force close, sebab ia adalah stock original tapi yang membezakan dia je adalah THEME, SystemUI, FRAMEWOR K, Icon dll.. MK garenti la GF, Adik,Kakak,Mak korang suka kalo guna stock rom ni..     Feature : Hello kitty animated bootanimation Hello kitty boot sound Hello kitty shutdown animation   FILE DAN TOOL YANG DI PERLUKAN : Hello Kitty Stock Rom ( MIRRROR : Download ) Odin Driver (Kalo korang dah ade samsung KIES, xyah la download Driver ni ye) USB Cable PC/Laptop Samsung Galaxy Y GT-S5360 Prepa

[TUT] Cara Mendownload Video Di Youtube Tanpa Guna Applikasi

  Assalamualaikum, Pagi ni MK nak ajar korang download video dari youtube tanpa menggunakan applikasi seperti youtube downloader or tubemate..Ni cara alternatif..   Cara-cara : Bukak youtube dengan menggunakan INTERNET BROWSER korang, then pilih video yang korang nak. Lepas tu, korang edit address bar korang,.. Tukar Http://m.youtube.com/ ……. ke Http://ssyoutube.com/ ….. Then tekan go.. Bila korang dah masuk kat web page tu, korang tunggu sampai dia habis load.. Then korang pilih lah format ape yang korang nk, Dan lepas tu korang tekan kat format yang korang nak tu.. DONE