Langsung ke konten utama

Benda Canggih Hasil Rekayasa Teknologi

Benda Canggih Hasil Rekayasa Teknologi - Setelah membaca judulnya apa yang akan terlintas dipikiran Anda yah ? PAsti teknologi yang sering digunakan atau diperlihatkan dalam dunia perfilman atau bahkan Anda sudah mulai membuat atau menggunakannya ? Nah, kali ini " Dunia IT dalam Blog " akan memberikan teknologi unik dan spesial buat para pembaca sekalian.

1. Quantum Teleporter



Q-Teleportation telah berhasil pada objek yang lebih kecil berdasarkan penelitian yang telah dilakukan. “Kami bisa melakukan ekesperimen quantum teleportation untuk pertama kalinya di luar laboratorium universitas,” kata Rupert Ursin, peneliti Institute if Experimental Physics, Universitas Vienna, Austria. Pada Q-Teleportation, quantum pada objek dihancurkan dan dibuat kembali. Oleh karena itu, Q-Teleportation tidak bisa memindahkan benda hidup maupun mati secara keseluruhan fisik. Alat ini “menciptakan” replika benda sebelumnya pada posisi di tempat lain dan benda sebelumnya akan “menghilang” selama replikanya diciptakan.
sumber: National Geographic.

2. 360º 3-D Holographic Displays


ZCam™ merupakan kamera video yang bisa merekam informasi hingga ke dalam bagian objek (yang biasa digunakan untuk membuat model 3D) video dan kemudian diproduksi oleh 3DV Systems. Teknologi ini berbasiskan prinsip “Time of Flight”. Pada teknik ini, data ukuran 3D didapatkan dengan cara mengirim gelombang infra merah ke dalam scene video dan mendeteksi cahaya yang direfleksikan oleh permukaan objek pada scene video. Dengan menggunakan variabel waktu yang ditempuh oleh gelombang infra merah untuk mencapai objek target dan saat kembali, jarak bisa dihitung dan kemudian digunakan untuk membuat informasi 3D dari semua objek pada scene.

3. Jetpack


Jetpack, juga termasuk alat yang banyak kita temukan di film sains fiksi, yang mana alat ini menggunakan jet yang melepaskan gas (bisa juga air) dan kemudian “menerbangkan” penggunanya. TAM adalah perusahaan pertama dan satu-satunya di dunia yang memproduksi paket lengkap kostum yang didesain oleh Rocket Belt menggunakan mutakhir dan juga material aerospace dengan mesin penyulingan khusus untuk memproduksi bahan bakar Hidrogen Peroksida jet anda.

4. Military exoskeleton prototype



Military exoskeleton merupakan sejenis rangka luar bertenaga hidrolik yang dipasang pada militer dan bisa mengangkat hingga 100 kg benda untuk jangka waktu yang lama dan bisa sambil mengelilingi suatu area pula. Desainnya yang fleksibel memungkinkan pengguna untuk berjongkok, bergerak pelan dan “mengangkat” ke atas. Tidak ada joystick maupun mekanisme kontrol lainnya. Kontrolnya menggunakan indra manusia.

5. Flying Car


“Mobil terbang” ini disebut “The Highway in the Sky”. Jika tiap waktu agan terjebak macet, maka dengan menggunakan flying car ini agan bisa berputar dan menukik di angkasa agar bisa sampai di tujuan dengan cepat.

Demikianlah beberapa yang unik dan spesial teknologi dari kami semoga bermanfaat dan informatif bagi Anda sekalian. Benda Canggih Hasil Rekayasa Teknologi.

Rating: 4.5

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Harga Nokia Asha 308 Dual SIM

Nokia Asha 308 dalam spesifikasinya ternyata memiliki dua slot kartu GSM dalam bentuk yang mini. Hp yang masuk dalam kategori hp pintar Nokia ini juga dilengkapi dengan layar anti gores sehingga aman digunakan meskipun anda tidak memasang screenguard. Dengan harga sembilan ratusan sayangnya hp ini belum dilengkapi dengan fitur 3G atau HSDPA untuk koneksi internetnya, sehingga Gprs dan Edge masih menjadi andalannya. Spesifikasi Nokia Asha 308 Lanjutkan Baca »

[ROMs] Stock Rom HELLO KITTY Samsung Galaxy Y

  Assalamualaikum, Tengah hari ni MK nk share benda yang agak menarik minat kaum HAWA sikit.. Hahaha.. Stock rom ni dah lama dah release, mungkin dah ramai yang tahu pasal rom ni, Tp bagi yang xtahu, hah ni dia MK nak bagi tahu.. Tu dia, stock rom hello kitty, pinky pinky gitu mak.. Stock rom ni base dari  DLLD5 (Datang dari mane x taw ni).. Korang semua jangan risau ok, stock rom ni xde bug atau force close, sebab ia adalah stock original tapi yang membezakan dia je adalah THEME, SystemUI, FRAMEWOR K, Icon dll.. MK garenti la GF, Adik,Kakak,Mak korang suka kalo guna stock rom ni..     Feature : Hello kitty animated bootanimation Hello kitty boot sound Hello kitty shutdown animation   FILE DAN TOOL YANG DI PERLUKAN : Hello Kitty Stock Rom ( MIRRROR : Download ) Odin Driver (Kalo korang dah ade samsung KIES, xyah la download Driver ni ye) USB Cable PC/Laptop Samsung Galaxy Y GT-S5360 Prepa

[TUT] Cara Mendownload Video Di Youtube Tanpa Guna Applikasi

  Assalamualaikum, Pagi ni MK nak ajar korang download video dari youtube tanpa menggunakan applikasi seperti youtube downloader or tubemate..Ni cara alternatif..   Cara-cara : Bukak youtube dengan menggunakan INTERNET BROWSER korang, then pilih video yang korang nak. Lepas tu, korang edit address bar korang,.. Tukar Http://m.youtube.com/ ……. ke Http://ssyoutube.com/ ….. Then tekan go.. Bila korang dah masuk kat web page tu, korang tunggu sampai dia habis load.. Then korang pilih lah format ape yang korang nk, Dan lepas tu korang tekan kat format yang korang nak tu.. DONE